Pages

Apa sih SEO dan apa Manfaatnya ?

Mahir SEO - Apa itu SEO  dan apa Manfaatnya? SEO Singkatan (Search Engine Optimization) atau dalam Bahasa Indonesia nya Optimisasi mesin pencari adalah merupakan Teknik atau cara yang dilakukan oleh orang yang ahli atau webmaster yang bertujuan untuk meningkatkan kualitas atau isi atau halaman dari sebuah website agar lebih mudah ditemukan didalam pencarian search engine atau mesin pencari seperti Google, Yahoo, Bing dll.


Apa sih SEO dan apa Manfaatnya ?


Proses SEO dilakukan secara sistematis dan melalui serangkaian proses atau cara yang rumit, Seperti judul website, Deskrpisi penelusuran, Nama Domain website, Artikel yang di buat, Gambar yang dimasukkan ke website semuanya harus berdasarkan aturan yang diberlakukan oleh sebuah tim ahli webmaster atau ahli website.

SEO dilakukan bertujuan untuk meningkatkan keberadaan nya di mesin pencari. Selain itu juga sebuah website dioptimasi atau dioptimalkan bertujuan untuk mendapatkan peringkat atau ranking yang lebih baik di search engine atau mesin pencari seperti Google.

Seiring jaman pemasaran digital semakin hari semakin berkembang dan maju, Maka SEO sangat dibutuhkan dalam hal pemasaran online baik secara perorangan, group ataupun sekala perusahaan besar baik swasta maupun pemerintah.

Oleh karena itu tenaga Ahli seo merupakan ujung tombak sebuah perusahaan dibidang apapun karena sangat dibutuhkan untuk perkembangan sebuah bisnis atau usaha yang menggunakan Internet sebagai media promosi, Oleh sebab itu kebutuhan atas SEO juga semakin meningkat. Dan Berada pada posisi teratas hasil pencarian akan meningkatkan peluang sebuah perusahaan pemasaran berbasis web untuk mendapatkan konsumen atau pelanggan baru setiap harinya. Maka peluang Jasa SEO, Private SEO, Pelatihan SEO atau Training SEO pun kini semakin banyak karena Peluang ini dimanfaatkan sejumlah pihak untuk menawarkan jasa optimisasi mesin pencari bagi perusahaan-perusahaan yang memiliki basis usaha di internet.

Anda butuh Jasa SEO, Private SEO, Training SEO Website SEO dll kunjungi Mahirseo.net

Tidak ada komentar :

Posting Komentar